Jokowi Harus Berani dan Tegas kepada Menteri Nyaleg

- Sabtu, 13 Mei 2023 | 11:00 WIB
Jokowi Harus Berani dan Tegas kepada Menteri Nyaleg

NARASIBARU.COM -Sikap tegas Presiden Joko Widodo dibutuhkan untuk menjamin kerja-kerja pemerintah tetap berjalan maksimal di tengah tahun politik menuju Pilpres 2024.

 Ketegasan Presiden penting lantaran sejumlah menteri Kabinet Indonesia Bersatu disinyalir akan mendaftarkan diri sebagai calon legislatif 2024.

Direktur Eksekutif Indonesian Public Institute (IPI), Karyono Wibowo menyarankan, Presiden Jokowi segera memanggil para menteri yang berpotensi jadi caleg.


Halaman:

Komentar