NARASIBARU.COM -Gempa bumi mengguncang wilayah Bekasi, Jawa Barat pada Rabu malam, 20 Agustus 2025.
Laporan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa terjadi pukul 19.54 WIB.
"Gempa magnitudo 4,9. Lokasi di koordinat 6.48 lintang selatan, 107.24 bujur timur atau 14 km tenggara Kabupaten Bekasi, Jawa Barat," demikian dikutip dari BMKG.
Artikel Terkait
Gusti Purbaya, Calon Pengganti Raja Solo PB XIII yang Mangkat, Pernah Sindir Gibran
Oknum Polisi Bunuh Dosen Cantik di Jambi Gara-gara Cemburu Buta
Budi Arie Bantah Buang Jokowi dari Projo, Merasa Diadu Domba
BGN Belajar Gizi Jangan ke India, Finlandia dan Jepang Jelas-jelas Diakui Dunia