12 pintu-pintu rezeki yang akan diberikan Allah SWT bagi hamba-Nya yang taat antara lain sebagai berikut:
1. Rezeki yang telah dijamin
2. Rezeki karena sedekah
3. Rezeki karena bersyukur
4. Rezeki yang tak terduga
5. Rezeki karena istighfar
6. Rezeki karena usaha
7. Rezeki karena anak
8. Rezeki karena menikah
9. Rezeki karena rajin bersilaturahmi
10. Rezeki karena senantiasa beriman dan bertakwa
11. Rezeki karena mengorbankan diri, harta dan waktu untuk urusan agama, serta
12. Rezeki karena selalu membaca Al-Quran, membaca surat Al-Waqiah dan sholat dhuha secara istiqomah.
Sumber: jakarta.tribunnews.com
Artikel Terkait
Begini Tanggapan Ignasius Jonan Soal Utang Whoosh usai Temui Prabowo
Budi Arie Bantah Projo Singkatan Pro Jokowi, Jejak Digital 2018 Justru Dia Jelas-jelas Ngomong Gitu
Presiden Prabowo Panggil Eks Menhub Ignasius Jonan ke Istana, Bahas Polemik Whoosh?
KPK OTT Gubernur Riau Abdul Wahid