Pemkab Murung Raya Salurkan Bantuan Untuk Warga Terdampak Banjir di 4 Desa

- Minggu, 21 Januari 2024 | 15:00 WIB
Pemkab Murung Raya Salurkan Bantuan Untuk Warga Terdampak Banjir di 4 Desa

Baca Juga: Mimpi Besar Prabowo Subianto, TKN Capres 02 : Perut Masyarakat Indonesia Kenyang Berkelanjutan

Baca Juga: Resep Tempe Kemul, Cocok Jadi Teman Nonton

Pj Sekda Mura Rudie Roy menyampaikan bahwa pihaknya meninjau sekaligus memberikan bantuan kepada warga atau masyarakat yang terdampak banjir.

“Harapan kami juga air ini cepat surut dan masyarakat bisa melaksanakan aktifitasnya kembali, karena banjir ini yang sangat berdampak luas bagi masyarakat baik perekonomi, kegiatan dan aktifitas masyarakat,” kata Rudie Roy. (Fad)

 

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kaltenglima.com


Halaman:

Komentar

Terpopuler