SINAR JABAR — Jasa Tirta II lakukan peletakan batu pertama (groundbreaking) Gedung Arsip (Record Center) pada Kamis, 11 Januari 2024 di Jatiluhur. Pembangunan ini dilakukan untuk meningkatkan keamanan arsip yang dimiliki Jasa Tirta II sesuai dengan standar Arsip Nasional Republik Indonesia. Dengan begitu, diharapkan pembangunan dapat meningkatkan efektifitas pengelolaan kearsipan di Perum Jasa Tirta II.
Kegiatan ini diawali dengan sambutan dari Direktur Utama Jasa Tirta II, Imam Santoso, kemudian dilanjutkan pemotongan pita sebagai simbolis peletakan batu pertama (groundbreaking) Gedung Arsip (Record Center).
Imam Santoso dalam sambutannya menyampaikan rasa terima kasihnya kepada pihak PT. Nindya Beton, PT. Virama Karya, dan rekan-rekan dari Tim Internal Jasa Tirta II yang telah berperan serta dalam pembangunan proyek ini.
Baca Juga: Bawaslu Jabar Ingatkan Caleg Tidak Lakukan Kampanye Terselubung di Lokasi Bencana Alam
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Harga BBM Dex Series Naik Lagi per 1 November 2025
Makin Pede! Menkeu Purbaya Pamer Topi “8%”
Mantan Menteri ESDM Kupas Konspirasi di Balik Polemik Freeport
Luhut Akui Proyek Whoosh Bermasalah Sejak Awal: Saya Terima Sudah Busuk Itu Barang