NARASIBARU.COM -Seorang anggota polisi Polda Jawa Tengah terbukti terlibat penipuan dengan menjalin hubungan asmara dan memiliki sejumlah wanita, berinisial Bripda B.
Kasus ini sudah sejak cukup lama viral di media sosial, banyak postingan menunjukkan anggota tersebut dekat dengan beberapa wanita.
Hubungan anggota kepolisian ini dan para wanita itu diduga demi utang pinjaman online (pinjol) lunas. Selama ini, tersangka mengaku terlilit hutang pinjol dan sering bermain judi online.
Terbaru, kabarnya anggota Unit K-9 Direktorat Samapta Polda Jateng ini sudah diberikan sanksi atas perbuatannya. Bahkan, mendapatkan atensi langsung dari Kapolda.
Artikel Terkait
Harga Chromebook Kemendikbud Rp 5,7 Juta, Nadiem Makarim Bantah Keras Isu Rp 10 Juta
Yaqut Cholil Qoumas Dipanggil KPK Lagi, Saksi Kunci Kasus Korupsi Kuota Haji Rp1 Triliun
Jampidsus Geledah Rumah Mantan Menteri LHK Terkait Kasus Nikel Konawe Utara yang Di-SP3 KPK
Roy Suryo Lapor Balik Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis ke Polisi, Ini Alasannya