Kesehatan - Berikut ini adalah beberapa efek samping dan efek negatif mengkonsumsi kopi ditambah gula.
Mengonsumsi kopi setiap hari baik pada pagi, siang, maupun malam hari merupakan hal yang lumrah bagi setiap orang.
Bahkan beberapa orang ada yang harus dan wajib minum kopi setiap harinya.
Baca Juga: Resep Gehu Pedas, Begini Trik Membuat Tahu Isi Tepung Pedas dengan Beragam Isian yang Lezat
Cita rasa kopi yang khas berpadu dengan bahan tambahan lain seperti gula, susu, creamer dan lain-lain semakin menambah kelezatan pada secangkir kopi yang akan dinikmati.
Biasanya bahan tambahan yang paling sering dicampurkan dengan kopi adalah gula.
Artikel Terkait
HINDARI OBESITAS ! Pahami Penyebab dan Ragam Penyakit yang Dapat Mengganggu Aktivitas
Mulai Umur Berapa Pengukuran Tensimeter Perlu Dilakukan untuk Mendeteksi Hipertensi?
Langkah-langkah Membedah Kesehatan Tulang: Panduan untuk Mengenali Tulang yang Sehat
Panduan Lengkap Melahirkan dengan BPJS Kesehatan: Syarat, Prosedur, dan Biaya yang Ditanggung