NARASIBARU.COM, Yogyakarta - Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), dan Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan pertemuan di Yogyakarta.
Pertemuan tersebut membahas isu kebangsaan dan persiapan pemilu dengan tujuan menjaga agar pemilu berjalan aman, damai, dan demokratis.
Pertemuan tersebut diawali dengan bersepeda sambil menikmati suasana Yogyakarta.
"Pagi hari ini saya berolahraga dengan bersepeda bersama Bapak Presiden @jokowi di Daerah Istimewa Yogyakarta, sambil menikmati suasana Jogja yang begitu menyenangkan," tulisnya di akun Instagram pribadinya, dikutip Senin 29 Januari 2024.
Setelah bersepeda, keduanya melanjutkan pertemuan di rumah makan Gudeg Yu Djum di Wijilan, Yogyakarta.
Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), dan Presiden Joko Widodo (Jokowi)
Mereka bersama-sama menikmati sarapan gudeg setelah menjelajahi beberapa jalan di sekitar Alun-Alun Utara, Yogyakarta.
Artikel Terkait
Demo Gorok Komisaris PT Transjakarta Dikecam Publik Jepang: Jangan Izinkan Orang G*la Ini Masuk ke Jepang
Demo Gorok Komisaris PT Transjakarta Dikecam Publik Jepang: Jangan Izinkan Orang G*la Ini Masuk ke Jepang
Demo Gorok Komisaris PT Transjakarta Dikecam Publik Jepang: Jangan Izinkan Orang G*la Ini Masuk ke Jepang
Demo Gorok Komisaris PT Transjakarta Dikecam Publik Jepang: Jangan Izinkan Orang G*la Ini Masuk ke Jepang