NARASIBARU.COM-Peringatan tsunami langsung diumumkan saat gempa guncang Jepang dengan kekuatan magnitudo 7,6 hari ini Senin 1 Januari 2024.
Gempa Jepang ini membuat kurang lebih 36 ribu rumah di Prefektur Ishikawa dan Toyama terancam gelap gulita lantaran mengalami mati listrik.
Demikian disampaikan pihak penyedia listrik, Hokuriku Electric Power 9505.T dikutip dari NHK.
Otoritas Regulasi Nuklir Jepang mengungkapkan tidak ada kejanggalan pada pembangkit listrik tenaga nuklir di sepanjang Laut Jepang pasca gempa.
Termasuk di dalamnya lima reaktor aktif di pembangkit listrik 9503.T Ohi dan Takahama milik Kansai Electric Power di Prefektur Fukui.
Artikel Terkait
Mulai 1 Februari 2025, Elpiji 3 kg Tak Lagi Dijual di Pengecer
Peringatan BMKG: Gempa Megathrust Mentawai-Siberut Tinggal Menunggu Waktu, Bisa Capai M 8.9
Prihatin Soal Konflik PKB vs PBNU, Komunitas Ulama dan Nahdliyin Keluarkan 9 Rekomendasi
Cabut Pasal Penyediaan Alat Kontrasepsi, DPR: Jangan Buka Ruang Generasi Muda untuk Berzina!