NARASIBARU.COM - Ketua Tim Koordinasi Relawan Pemenangan Pemilu (TKRPP) Ganjar-Mahfud Ahmad Basarah mengecam enganiayaan terhadap relawan Ganjar-Mahfud, oleh oknum prajurit TNI di sekitar Markas Kompi B Yonif Raider 408/Sbh, Boyolali, Jawa Tengah.
Ahmad Basarah yang juga Wakil Ketua MPR, menyatakan penganiayaan oleh oknum prajurit TNI terhadap relawan Ganjar-Mahfud merupakan bentuk aksi brutal.
"Kami tidak menerima apapun alasan di balik oknum prajurit TNI melakukan penganiayaan terhadap rekan-rekan kami, relawan Ganjar-Mahfud," kata Basarah kepada media, Selasa Januari 2024.
Ahmad Basarah pun tegas menyatakan penganiayaan oknum TNI terhadap relawan Ganjar-Mahfud bentuk pelanggaran HAM.
Artikel Terkait
Mulai 1 Februari 2025, Elpiji 3 kg Tak Lagi Dijual di Pengecer
Peringatan BMKG: Gempa Megathrust Mentawai-Siberut Tinggal Menunggu Waktu, Bisa Capai M 8.9
Prihatin Soal Konflik PKB vs PBNU, Komunitas Ulama dan Nahdliyin Keluarkan 9 Rekomendasi
Cabut Pasal Penyediaan Alat Kontrasepsi, DPR: Jangan Buka Ruang Generasi Muda untuk Berzina!