Tambahan emas juga bisa datang dari cabang olahraga renang fin swimming yang berhasil menyumbang medali cukup banyak pada Jumat, 12 Mei 2023. Demikian pula dengan balap sepeda yang telah banyak mempersembahkan medali pada beberapa hari lalu, taekwondo, dan dayung Traditional Boat Race (TBR) yang mulai berlomba di SEA Games Kamboja hari ini.
Berikut klasemen perolehan medali SEA Games 2023 pada Sabtu, 13 Mei 2023 pukul 10.00 WIB menurut laman resmi games.cambodia2023.com.
Pilihan Editor: SEA Games 2023: Kalah dari Myanmar dan Kamboja, Timnas Mobile Legends Indonesia Gugur di Fase Grup
Sumber: tempo.co
Artikel Terkait
Ahmad Sahroni Cerita Jatuh dari Plafon Saat Rumahnya Dijarah
Media Israel: Netanyahu Lakukan Ritual Penyembelihan Sapi Merah Suci
Andre Taulany dan Natasha Rizky Terlalu Akrab, Desta Cemburu?
3 Tahun Nganggur, Sule Sentil Sosok Artis yang Jadi Biang Kerok, Kini Andalkan Penghasilan di TikTok