NARASIBARU.COM -Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 RI, Jusuf Kalla atau JK menanggapi pemberian gelar pahlawan nasional kepada Presiden ke-2 RI Soeharto.
Penganugerahan gelar pahlawan nasional itu dilakukan Presiden Prabowo Subianto untuk 10 tokoh nasional di Istana Negara, Kota Jakarta Pusat, Senin 10 November 2025.
“Kalau sudah diresmikan oleh Presiden itu bukan lagi pro kontra. Kita harus menerima itu dengan kenyataan. Bahwa mungkin saja Pak Harto ada sedikit kekurangan tapi lebih banyak jasanya kepada negara ini,” kata JK kepada wartawan di Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin 10 November 2025.
Artikel Terkait
JK soal Gelar Pahlawan untuk Soeharto: Kalau Punya Amal Lebih Banyak daripada Dosa, Ya Masuk Surga
UAS Saja Jadi Gubernur Riau
Sosok Pahlawan Nasional Muhammad Kholil, Keturunan Sunan Gunung Jati Guru Hasyim Asy’ari
Profil Rahma El Yunusiyah, Perempuan Minang Pelopor Pendidikan yang Dianugerahi Gelar Pahlawan Nasional