Usai melakukan aksinya ini, para pelaku kemudian keluar dari halaman Masjid Smansa 81 Makassar.
Video tersebut memancing reaksi netizen di media sosial.
Bahkan netizen meminta Polrestabes Makassar dan Jatanras Polrestabes Makassar segera menindak para pelaku, apalagi kejadiannya terjadi saat Ramadhan 2024.
"Tolong di jemput bapa" andalancu @jatanrassmakassar @polrestabes_makassar , meresahakan dibulan suci ramadhan," tulis akun Instagram @viqri***.
Hingga kini, polisi masih mengejar para pelaku yang menyerang jemaah Masjid Smansa 81 Makassar tersebut.
Sumber: pojoksatu
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Bengisnya Bripda Waldi Polisi di Jambi: Bunuh-Perkosa Dosen karena Asmara
Tanda Alam Sebelum Raja Solo Wafat, Pohon Besar Tumbang di Pesanggrahan Langenharjo
Dosen Cantik di Jambi Tewas Diduga Diperkosa & Dibunuh Oknum Polisi, Mobil & Sepeda Motor Dibawa Kabur
Mahasiswa di Sibolga Tewas Dikeroyok Gara-gara Tidur di Masjid, Kepala Korban Dihantam Buah Kelapa