Perahu Rombongan Kader PMII Terbalik, Satu Meninggal

- Selasa, 30 April 2024 | 10:45 WIB
Perahu Rombongan Kader PMII Terbalik, Satu Meninggal

Kapolsek Sangkapura, Iptu Anas Tohari, menyebut peristiwa mengenaskan itu terjadi sekitar pukul 18.15 WIB, Magrib.


"Infonya, perahu rombongan terbalik di tengah laut, kemudian ada perahu nelayan yang lewat dan menyelamatkan mereka," kata Iptu Anas.


Pihak Polsek Sangkapura juga sudah berkoordinasi ke Polsek Menganti untuk menghubungi keluarga korban


Sumber: RMOL

BERIKUTNYA

SEBELUMNYA


Halaman:

Komentar