NARASIBARU.COM -Direktur Eksekutif Lingkar Madani, Ray Rangkuti menagih janji Presiden RI Prabowo Subianto soal komitmennya terhadap pemberantasan korupsi.
Menurut Ray, janji Prabowo yang pernah menyatakan akan mengejar para koruptor hingga ke Antartika, harus dibuktikan secara nyata, termasuk dalam menyikapi dugaan keterlibatan elite pemerintahan dalam kasus-kasus hukum yang mencuat ke publik.
Salah satu yang disorot Ray adalah sikap diam Prabowo terkait kasus judi online (judol ) yang saat ini tengah bergulir di pengadilan.
Artikel Terkait
Roy Suryo Bongkar Klaim Eggi-Damai Bawa Misi TPUA ke Jokowi: Pengurus Inti Membantah
Eggi Sudjana Akui Keaslian Ijazah Jokowi di Solo, Ini Pernyataan Peradi
Analisis APBN 2025: Penerimaan Turun, Belanja & Utang Naik, Defisit Nyaris 3%
PDIP Terbitkan Surat Edaran Larangan Korupsi: Isi & Instruksi Megawati