NARASIBARU.COM -Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG) Presiden Prabowo Subianto.
Menurut Ketua Umum DPP KSPSI, Jumhur Hidayat, program tersebut sangat penting untuk mengatasi kelaparan kronis jutaan orang.
"Kenapa saya tidak melawan Prabowo, karena saya tahu pikirannya. Narasi di kepalanya itu kurang lebih sama dengan saya bahwa makan bergizi gratis itu salah satu jawaban," kata Jumhur di Jakarta, Minggu, 28 September 2025.
Artikel Terkait
Mantan BIN: Bagaimana Mau Reformasi Polri, Ada Petinggi Jadi Anggota Komisi
Lebih Pilih Hadiri Forum Bloomberg daripada Sidang, Jokowi Jangan Anggap Enteng Kasus Ijazah
Jokowi Bukan Siapa-Siapa Lagi Usai Satu Tahun Lengser
Sangat Wajar Rakyat Menuntut Pertanggungjawaban Jokowi