NARASIBARU.COM -Kader Partai Kebangkita Bangsa (PKB) Umar Hasibuan menyoroti manuver politik nan kontroversial yang baru-baru ini dilakukan oleh Budiman Sudjatmiko.
Politikus itu baru-baru ini menyatakan dukungannya untuk Prabowo Subianto. Suatu hal yang bertentangan dengan arah politik dari PDI Perjuangan (PDIP).
Namun belum ada sanksi tegas maupun manuver politik lain dari Budiman. Ini menimbulkan kecurigaan bahwa dua belah pihak menantikan manuver politik antara satu sama lain.
Artikel Terkait
Budi Arie dan Projo Baiknya Gabung ke PSI
Lebih Pilih Gerindra Ketimbang PSI, Budi Arie Balik Badan dari Jokowi
Ternyata UTS Insearch Tak Tawarkan Program Pendidikan di Singapura
Prabowo Jadi Sandaran Jokowi dan Relawannya