NARASIBARU.COM -Buruknya kualitas udara di Jakarta menyebabkan meningkatnya kasus infeksi saluran pernapasan akut (ISPA). Pemerintah pun diminta segera melakukan tindakan cepat untuk melindungi rakyat.
Jurubicara bakal Capres Koalisi Perubahan untuk Persatuan Anies Baswedan, Surya Tjandra mengatakan, polusi udara membuat pengeluaran masyarakat bertambah untuk biaya berobat, makanan sehat, serta pembelian masker.
"Pemerintah perlu bertindak dari hilir sampai hulu, bagaimana menertibkan industri pencemar, dan memperbanyak transportasi umum yang terintegrasi dan terjangkau agar masyarakat beralih dari kendaraan pribadi," kata Surya lewat keterangan tertulis, Rabu (30/8).
Artikel Terkait
Prabowo Ambil Alih Tanggung Jawab Whoosh? Tunggu Dulu! Puan Mau Bongkar-bongkaran soal Keputusan di Era Jokowi
Respons Keras Said Didu saat Prabowo Sebut Bertanggung Jawab atas Whoosh: Presiden Cabut Taring Purbaya!
Prof Henri Balik Badan Kritik Jokowi: Anaknya Belum Siap, Direkayasa Dipaksakan jadi Wapres
Saut Situmorang: Luhut jadi Dewa Penyelesaian Kebusukan Whoosh