Ketika ditanya apakah penjegalan itu dilakukan oleh pemerintah atau lawan politik NasDem, Surya Paloh berkilah bahwa ada hal supranatural yang tidak menginginkan Anies jadi presiden.
"Saya nggak tahu, mungkin dari supranatural kali, bisa aja!" tegasnya.
Namun, Surya Paloh mengaku tetap berkomitmen mendukung Anies sebagai Capres meskipun telah dijegal berkali-kali.
"Kalau saya nggak yakin, sudah balik kanan ini. Apalagi kalau bukan keyakinan yang harus kita miliki? Kita harus yakin itu," tegas Paloh.
Sumber: populis
Artikel Terkait
Prabowo Ambil Alih Tanggung Jawab Whoosh? Tunggu Dulu! Puan Mau Bongkar-bongkaran soal Keputusan di Era Jokowi
Respons Keras Said Didu saat Prabowo Sebut Bertanggung Jawab atas Whoosh: Presiden Cabut Taring Purbaya!
Prof Henri Balik Badan Kritik Jokowi: Anaknya Belum Siap, Direkayasa Dipaksakan jadi Wapres
Saut Situmorang: Luhut jadi Dewa Penyelesaian Kebusukan Whoosh