NARASIBARU.COM - Berawal dari warga yang geger dengan adanya penemuan mayat tanpa kartu identitas (KTP) di pekarangan belakang rumah warga bernama Mukhozin di Banyakan, Kabupaten Kediri, Sabtu 16 Desember kemarin.
Dilansir Divisi Humas Polri, masih menjadi misteri pada awalnya, warga bertanya-tanya, siapa gerangan orang yang tega membunuh korban.
Sampai pada akhirnya fenomena pembunuhan itu diadukan kepada pihak berwajib (polisi).
Baca Juga: 6 Rekomendasi Produk Terbaru dari Halima
Kapolres Kediri Kota AKBP Teddy Chandra menerangkan bahwa pada hari ini korban sudah diketahui identitasnya dan juga identitas pelaku, polisi mengungkapkan korban dan pelaku diduga sama-sama orang dengan gangguan kejiwaan (ODGJ).
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
MBG di Boyolali Disabotase: Ratusan Paket Ditarik, Ada Orang Asing Masuk Kelas!
Biar Bosmu Tahu! Viral Bobby Nasution Razia Truk Pelat Aceh di Sumut Demi Kejar PAD Triliunan
VIRAL Kain Kafan dan Kerangka Manusia Berserakan di Area Proyek Tangerang
Fakta-Fakta Kesiapan IKN Jadi Ibu Kota Politik 2028, Cuma Cuap-Cuap Belaka?