Prakiraan Cuaca Madiun Raya 30 Desember Hari Ini, Awas Hujan Petir di Kota Madiun dan Ponorogo

- Sabtu, 30 Desember 2023 | 10:30 WIB
Prakiraan Cuaca Madiun Raya 30 Desember Hari Ini, Awas Hujan Petir di Kota Madiun dan Ponorogo

Jawa Pos Radar Madiun - Intensitas hujan di wilayah Madiun Raya mulai meningkat kembali setelah beberapa pekan hujan tidak mengguyur.

Berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, sejumlah wilayah  Madiun Raya pada 30 Desember hari ini bakal diguyur hujan lebat diiringi petir.

Dikutip dari website resmi BMKG, siang ini hujan petir bakal terjadi di wilayah Kota Madiun dan Ponorogo. Sedangkan Kabupaten Madiun diwarnai hujan lebat.

Sementara, Ngawi, Magetan, dan Pacitan diprediksi hanya akan turun hujan ringan.

Baca Juga: BPOM Rilis 46 Produk Kosmetik Mengandung Bahan Non-merkuri Berbahaya, Apa Saja?


Halaman:

Komentar

Terpopuler