Mega-proyek Rp 200 Triliun! Jembatan Terpanjang Akan Segera Dibangun? Panjangnya 29 Kilometer, Kalahkan Suramadu

- Sabtu, 06 Januari 2024 | 00:30 WIB
Mega-proyek Rp 200 Triliun! Jembatan Terpanjang Akan Segera Dibangun? Panjangnya 29 Kilometer, Kalahkan Suramadu

NARASIBARU.COM - Jembatan merupakan salah satu penghubung akses darat antar masyarakat.

Fungsi jembatan yang menghubungkan dua jalan tidak dapat dipungkiri sangat penting untuk sarana dan akses.

Di Indonesia, pembangunan jembatan juga gencar dilakukan, mulai dari skala kecil hingga besar.

Baca Juga: Spektakuler! Anggaran Rp 7 Triliun Siap Digelontorkan Pemprov Maluku Utara Demi Bangun Bandara, Lokasinya ada di Desa

Dilansir dari situs Kementerian PUPR mengenai Jembatan Selat Sunda (JSS), berikut pernyataannya.

Indonesia sedang membangun jembatan baru, Jembatan Selat Sunda (JSS), yang menghubungkan Pulau Jawa dan Sumatera.


Halaman:

Komentar