"Kami menjual makanan khas Cilegon seperti gipang, aneka keripik, dan juga berbagai macam bolu, cake, dan masih banyak lagi," katanya kepada Banten Raya, kemarin.
Tia mengungkapkan, kunjungan konsumen di Oleh Olehin cukup tinggi. Di akhir pekan pengunjung yang datang bisa mencapai 100 sampai 150 orang.
Baca Juga: Pasien Puas, Terminal Sunat Cabang Cilegon Tawarkan Biaya Terjangkau
"Kami sempat mengalami penurunan omzet penjualan tapi tidak terlalu signifikan," ujarnya.
Dirinya berharap pada 2024 ini omzet Oleh Olehin kembali mengalami peningkatan.
"Ke depan kami ingin memiliki toko cabang di daerah lain, semoga bisa terwujud," pungkas Tia.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bantenraya.com
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
MBG di Boyolali Disabotase: Ratusan Paket Ditarik, Ada Orang Asing Masuk Kelas!
Biar Bosmu Tahu! Viral Bobby Nasution Razia Truk Pelat Aceh di Sumut Demi Kejar PAD Triliunan
VIRAL Kain Kafan dan Kerangka Manusia Berserakan di Area Proyek Tangerang
Fakta-Fakta Kesiapan IKN Jadi Ibu Kota Politik 2028, Cuma Cuap-Cuap Belaka?