Kampung Pasir Angin Kabupaten Pandeglang, Disebut Kampung Anyaman Bambu Karena Ini

- Kamis, 18 Januari 2024 | 18:30 WIB
Kampung Pasir Angin Kabupaten Pandeglang, Disebut Kampung Anyaman Bambu Karena Ini

NARASIBARU.COM - Tangan-tangan cekatan ibu-ibu warga kampung Pasir Angin, Kelurahan Pagerbatu, Kecamatan Majasari, Pandeglang terlihat begitu terampil.

Tak peduli seberapa tajam sisi dari bambu apus yang mereka pegang, dalam sehari masing-masing dari mereka tetap mampu menganyam hingga 10 nampan alat pengukus rebusan.

Mayoritas masyarakat kampung Pasir Angin berprofesi sebagai penganyam berbagai peralatan dapur dengan bahan baku bambu.

Menurut Eti, salah seorang penganyam yang dijumpai, aktivitas yang ia lakoni merupakan hasil turun temurun.

 Baca Juga: Ribuan Obat Dimusnahkan Gudang Farmasi Kabupaten Pandeglang Setiap Tahunnya, Obat HIV Mendominasi

Bahkan, ia sendiri sudah hampir 30 tahun dan tak pernah sedikitpun merasa bosan.


Halaman:

Komentar