Gelar Wirausaha Muda Mandiri 2023, Bank Mandiri Umumkan Para Peraih Jawara WMM 2023, Selamat!

- Sabtu, 20 Januari 2024 | 08:30 WIB
Gelar Wirausaha Muda Mandiri 2023, Bank Mandiri Umumkan Para Peraih Jawara WMM 2023, Selamat!

 

NARASIBARU.COM - Kompetisi wirausaha terbesar di Indonesia, Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2023 kembali digelar Bank Mandiri.

Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2023 yang digelar Bank Mandiri kembali berhasil mencetak kampiun baru dari berbagai bidang usaha.

Diketahui, WMM 2023 merupakan program unggulan Bank Mandiri yang telah berlangsung sejak 2007 dan menjadi wujud nyata dari komitmen Bank Mandiri dalam mendukung pengembangan wirausaha muda Indonesia.

Teuku Ali Usman selaku Corporate Secretary Bank Mandiri menjelaskan WMM merupakan program andalan dari Bank Mandiri yang digelar sejak 2007 dan merupakan wujud konsistensi Bank Mandiri dalam mendukung pengusaha muda Indonesia.

Baca Juga: Tanda-tanda Zaman, Fadli Zon Sebut Sinyal Kemenangan Prabowo Saat Megawati Bicara Kekuasaan Enak Tapi Jangan Lupa Daratan


Halaman:

Komentar