NARASIBARU.COM - Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) belum juga pulang ke tanah air usai lawatannya ke negara Eropa lantaran penyakit yang dideritanya.
Bendahara Umum Partai Nasdem Ahmad Sahroni tidak mengetahui di mana Mentan SYL dirawat. Namun dia memastikan Mentan ada penyakit yang menghalanginya kembali ke Indonesia.
"Saya enggak tau dirawat di mana karena prostatnya masalah, akhirnya dia gak pegang alat komunikasi, tapi udah komunikasi dikasih tau," kata Sahroni kepada wartawan, Selasa (3/10).
Artikel Terkait
Nasib Gubernur Riau Abdul Wahid Segera Diumumkan KPK
UAS Kutip Hadist Usai Gubernur Riau Abdul Wahid yang Didukungnya Kena OTT KPK
Terjaring OTT KPK, Anak Buah Cak Imin Ini Punya Harta Rp4,8 Miliar
Khawatir Diganggu, Subhan Palal Rahasiakan Saksi Ahli Ijazah Gibran