RADAR JOGJA - Sebuah aksi pencurian yang terekam oleh kamera CCTV menghebohkan warga Semarang.
Kejadian tersebut terjadi di Metro Sports Center Puspowarno, Semarang, pada hari Minggu, 7 Januari 2024, sekitar pukul 16.04 WIB.
Menurut informasi yang dihimpun dari akun Instagram @infokejadiansemarang.new, sorot kamera pengawas pada jam tersebut terfokus ke area tempat parkir.
Dalam rekaman video tersebut, terlihat beberapa kendaraan terparkir dengan rapi, termasuk sebuah motor Honda Scoopy berwarna cream yang memiliki helm di spion kanannya.
Pada saat yang sama, dua orang anak kecil tiba di lokasi tersebut menggunakan sepeda motor.
Artikel Terkait
Ahok Tantang Jaksa Periksa Jokowi Terkait Kasus Korupsi BBM Pertamina Senilai Rp 285 Triliun
Ahok Bongkar Korupsi Pertamina: Periksa Erick Thohir dan Jokowi untuk Tuntas
KPK Minta Noel Ebenezer Buka Suara Soal Parpol K di Sidang, Bukan di Media
Ahok Desak Jaksa Periksa Erick Thohir & Jokowi Soal Korupsi Minyak Mentah Pertamina