Bambang Widjojanto Bersyukur Banyak Pihak Ajukan Amicus Curiae

- Kamis, 18 April 2024 | 13:45 WIB
Bambang Widjojanto Bersyukur Banyak Pihak Ajukan Amicus Curiae

Sebagai informasi, hingga Rabu sore (17/4), MK telah menerima 23 pengajuan Amicus Curiae terhadap perkara PHPU Presiden Tahun 2024 dari berbagai kalangan masyarakat, mulai dari akademisi, budayawan, seniman, advokat, hingga mahasiswa baik secara kelembagaan, kelompok, maupun perorangan.


Amicus Curiae atau dalam Bahasa Indonesia dikenal sebagai Sahabat Pengadilan, merupakan praktik hukum oleh pihak ketiga di luar pihak berperkara untuk terlibat dalam peradilan.


Keterlibatan Amicus Curiae hanya sebatas memberikan pendapat yang nantinya digunakan oleh hakim sebagai salah satu pertimbangan dalam memutus perkara.


Sumber: RMOL

SEBELUMNYA


Halaman:

Komentar

Terpopuler