Dear Penderita Diabetes : Tips Turunkan Kadar Gula Darah Tinggi

- Jumat, 12 Januari 2024 | 23:31 WIB
Dear Penderita Diabetes : Tips Turunkan Kadar Gula Darah Tinggi

NARASIBARU.COM - Para penderita diabetes wajib mengetahui cara menurunkan kadar gula darah tinggi.

Bagi penderita diabetes, cara menurunkan Gula darah menjadi salah satu hal yang penting untuk dilakukan. 

Gula darah tinggi atau sering disebut dengan hiperglikemia merupakan kondisi saat kadar gula atau glukosa dalam darah naik.

Baca Juga: Ungkap Kisah Lagu 11 Januari Tercipta, Arman Maulana : Saksi Bisu Pertaruhan..

Pasalnya, lonjakan kadar gula darah ini sangat berbahaya untuk penderita diabetes, karena dapat memicu terjadinya komplikasi.

Gula darah sendiri merupakan bahan bakar dalam tubuh yang memiliki fungsi sebagai energi sehingga berguna untuk kerja sistem saraf, otak dan seluruh organ tubuh.


Halaman:

Komentar