NARASIBARU.COM - Korps Lalu Lintas Polri memberlakukan rekayasa lalu lintas saat arus balik libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024.
Penerapan contraflow dan one way di beberapa Jalan Tol bertujuan mengurangi kepadatan volume kendaraan.
Contraflow dan one way dilakukan sejak arus balik tahun baru mulai Senin 1 Januari 2024.
Namun, sifatnya situasional tergantung kondisi lalu lintas di lapangan.
Dikutip NARASIBARU.COM dari pada laman Instagram @ntmc_polri, Korlantas Polri akan menerapkan rencana rekayasa lalu lintas arus balik tahun baru pada pukul 14.00 – 24.00 WIB baik satu jalur ataupun dua jalur di beberapa lokasi, antara lain :
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Mulai 1 Februari 2025, Elpiji 3 kg Tak Lagi Dijual di Pengecer
Peringatan BMKG: Gempa Megathrust Mentawai-Siberut Tinggal Menunggu Waktu, Bisa Capai M 8.9
Prihatin Soal Konflik PKB vs PBNU, Komunitas Ulama dan Nahdliyin Keluarkan 9 Rekomendasi
Cabut Pasal Penyediaan Alat Kontrasepsi, DPR: Jangan Buka Ruang Generasi Muda untuk Berzina!