NARASIBARU.COM -Sejumlah fasilitas yang ada di Jakarta International Stadium (JIS) harus segera diperbaiki. Tujuannya, memenuhi standar FIFA untuk menjadi venue Piala Dunia U-17 di Indonesia yang akan digelar November mendatang.
Stadion berkapasitas 82 ribu penonton itu dinilai memiliki kendala akses pintu masuk dan area parkir yang terbatas. Rumput stadion JIS juga menjadi salah satu yang harus dievaluasi.
Untuk memastikan kelayakan JIS, Selasa pagi ini (4/7), Ketua PSSI Erick Thohir bersama Menteri PUPR Basuki Hadimuljono dan Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono meninjau langsung kondisi stadion yang terletak di Jakarta Utara tersebut.
Artikel Terkait
SP3 Kasus Ijazah Jokowi: Dampak Restorative Justice pada Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis
Danantara Ambil Alih 28 Perusahaan di Sumatra, Termasuk Tambang Agincourt Grup Astra
Insiden Paspampres vs Pers Inggris di London: Kronologi Lengkap & Tanggapan Resmi
Indonesia dalam Dewan Perdamaian Trump: Pelanggaran Prinsip Bebas Aktif?