Hal pertama, kata Ahmad, ialah salam dari para pimpinan PDI Perjuangan, mulai Megawati Soekarno Putri hingga Puan Maharani terkait ucapan selamat hari raya Idulfitri.
"Poin kedua itu PDI Perjuangan sudah menetapkan Ganjar Pranowo sebagai calon presiden yang diumumkan langsung oleh Ketum PDIP, Megawati Soekarno Putri pada bulan suci Ramadan lalu. Keputusan itu menunjukkan bahwa demokrasi terpimpin yang diajarkan Bung Karno telah mengantarkan bu Megawati meletakan kepentingan bangsa dan negara di atas apapun," ujarnya.
Ahmad pun menegaskan dibalik keputusan memilih Ganjar Pranowo sebagai capres, Megawati telah melihat bahwa sosok Ganjar menjadi sosok yang tepat dan ada sosok pula yang mesti dihargai kenegarawanannya, yakni Ketua DPR RI dari PDIP, Puan Maharani.
"PDIP sebagai partai terbuka dan gotong royong senantiasa kerjasam dengan parpol lain maka kami akan kerjasama dengan parpol yang akan mendukung pak Ganjar, kemarin ada Hanura dan PPP yang sudah ada pembicaraan berkomunikasi," ujarnya menyampaikan amanat ketiganya. (*)
Sumber: jabar.tribunnews.com
Artikel Terkait
Gatot Nurmantyo Kritik Kapolri Listyo Sigit: 3 Poin Kontroversial & Alarm Demokrasi
Fakta Tabung Whip Pink di Apartemen Lula Lahfah: Pengantar & Hasil Penyidikan Polisi
Denada Akui Ressa Anak Kandung, Pengacara Bongkar Fakta Hidup Mewah dan Bantah Penelantaran
Jokowi Buka Suara Soal Kasus Korupsi Haji: Setiap Kasus Selalu Kaitkan Nama Saya