NARASIBARU.COM - Ida Susanti menyatakan ingin terus berjuang meminta keadilan atas kezaliman yang dilakukan oleh Nardinata Marshioni Suhaimi. Bahkan dirinya sampai menantang sosok Jusuf Hamka yang disebutnya mau menuntutnya.
Dilihat dari akun dr Richard Lee, Ida Susanti mengaku tak takut bila dilawan balik oleh Jusuf Hamka. Dia menyatakan akan berjuang walau seorang diri.
"Bagus Jusuf Hamka punya kepentingan. Saya berani karena saya benar saya tidak takut hidup mati di tangan Tuhan. silahkan laporkan saya. Saya tunggu. Jangan main-main sama saya. Saya korban adik lo," ucapnya.
Tetapi pernyataan Ida Susanti malah dibalas nasehat oleh dr Richard Lee. Dia menyebut seharusnya Ida Susanti melakukan intropeksi diri atas apa yang terjadi.
Artikel Terkait
Danantara Ambil Alih 28 Perusahaan di Sumatra, Termasuk Tambang Agincourt Grup Astra
Insiden Paspampres vs Pers Inggris di London: Kronologi Lengkap & Tanggapan Resmi
Indonesia dalam Dewan Perdamaian Trump: Pelanggaran Prinsip Bebas Aktif?
Satpam SMP di Luwu Utara Dihajar Murid Saat Tegur Bolos: Kronologi & Fakta Polisi