NARASIBARU.COM - Alvin Lim memberikan surat terbuka untuk Menkopolhukam Mahfud MD.
Surat terbuka Alvin Lim diberikan setelah Mahfud MD menyinggung beberapa hal, salah satunya terkait perannya dalam kasus Indosurya pada podcast Denny Sumargo.
Dalam podcastnya, Mahfud MD menyebut Alvin Lim tak memiliki kontribusi pada Indosurya dan menuduh sebagai orang yang tak taat hukum.
Alvin Lin kemudian menanggapi pernyataan Mahfud MD dengan menyertakan bukti-bukti atas tuduhan tersebut.
“Mahfud MD telah memberikan berbagai tuduhan terhadap saya dalam podcast ini. Saya akan memberikan bukti atas tuduhan ini agar teman-teman sebagai saksi dan hakim dapat menilai dengan adil," kata Alvin Lim dikutip NARASIBARU.COM dari YouTube QUOTIENT TV, Kamis (11/1/2024).
Pengacara kondang tersebut menjelaskan bahwa Menkopolhukam memang memiliki sumbangsih dalam kasus Indosurya.
Artikel Terkait
Sosok Chef Sabrina Alatas, Wanita yang Diduga Selingkuh dengan Hamish Daud Lewat Pinterest
Gusti Purbaya, Calon Pengganti Raja Solo PB XIII yang Mangkat, Pernah Sindir Gibran
Oknum Polisi Bunuh Dosen Cantik di Jambi Gara-gara Cemburu Buta
Budi Arie Bantah Buang Jokowi dari Projo, Merasa Diadu Domba