NARASIBARU.COM - Konsolidasi Pengurus DPC Projo Kota dan Kabupaten Bekasi diadakan serentak pada hari Rabu 17 Januari 2024 di masing-masing DPC Kota dan Kabupaten Bekasi
Kegiatan Konsolidasi dihadiri oleh seluruh pengurus DPC, PAC dan anggota Projo Kota dan Kabupaten Bekasi yang dilaksanakan di 2 Lokasi yaitu Pujasela Galaxy Kafe Kabupaten Bekasi dan GOR Bukit Kencana Kota Bekasi.
Dalam sambutannya Sekretaris DPC Projo Kabupaten, Catur Sugiarno Menyampaikan tujuan konsolidasi untuk memantapkan dan memenangkan Prabowo - Gibran Satu Putaran di Kabupaten Bekasi.
Artikel Terkait
Viral 2 Jam Terjebak Macet Parah Jakarta, Turis Korea Ngamuk Sampai Kencing dalam Botol
Hamish Daud Liburan Bareng Sasha Sabrina Alatas ke Bangkok? Dugaan Perselingkuhan Suami Raisa Terkuak
Pengakuan Alumni Seangkatan Gibran: UTS Insearch Cuma Kursus Bahasa Inggris, Bukan Setara SMA
Ahmad Sahroni Sindir Penjarah Rumahnya: Boro-Boro Bayar Pajak, Pasti Nunggu Sembako