Jalan Tol Bayung Lencir Tempino ini ditargetkan oleh pihak terkait dapat tuntas pembangunannya pada tahun 2024 ini.
Menariknya, Jalan Tol Bayung Lencir Tempino ini sempat dikabarkan menambah sejumlah bidang tanah diluar dari lahan proyek utama yang telah dibebaskan.
Melansir dari kanal YouTube Alike Channel, Jalan Tol Bayung Lencir Tempino ini diketahui menambah 6,8 hektar lahan dari 72 tanah milik warga.
Adapan lahan yang tercaplok proyek Jalan Tol Bayung Lencir Tempino ini disebutkan berada di Kec. Mestong, Jambi.
Lebih lanjut, alasan penambahan lahan ini cukup sederhana akan tetapi cukup penting bagi kelancaran pembangunan Jalan Tol Bayung Lencir Tempino.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: harianhaluan.com
Artikel Terkait
Begini Tanggapan Ignasius Jonan Soal Utang Whoosh usai Temui Prabowo
Budi Arie Bantah Projo Singkatan Pro Jokowi, Jejak Digital 2018 Justru Dia Jelas-jelas Ngomong Gitu
Presiden Prabowo Panggil Eks Menhub Ignasius Jonan ke Istana, Bahas Polemik Whoosh?
KPK OTT Gubernur Riau Abdul Wahid