Alih-alih ditilang, polisi membiarkan pemotor tersebut melintas dengan santai. Tidak ada upaya sama sekali dari Polantas yang berjumlah lebih dari satu ini memberhentikannya.
Belum diketahui di mana lokasi persis kejadian ini. Perihal kejadian tersebut polisi sendiri belum memberikan komentar.
Wakil Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Ajun Komisaris Besar Polisi Doni Hermawan tidak menjawab saat dikonfirmasi.
Kepala Subdirektorat Pembinaan dan Penegakan Hukum Ditlantas Polda Metro Jaya AKBP Jhoni Eka Putra juga tak menjawab.
Sumber: tvone
Artikel Terkait
Bengisnya Bripda Waldi Polisi di Jambi: Bunuh-Perkosa Dosen karena Asmara
Tanda Alam Sebelum Raja Solo Wafat, Pohon Besar Tumbang di Pesanggrahan Langenharjo
Dosen Cantik di Jambi Tewas Diduga Diperkosa & Dibunuh Oknum Polisi, Mobil & Sepeda Motor Dibawa Kabur
Mahasiswa di Sibolga Tewas Dikeroyok Gara-gara Tidur di Masjid, Kepala Korban Dihantam Buah Kelapa