Bersamaan dengan sosialisasi tersebut, dilakukan penukaran sampah plastik dengan sembako. Penukaran sampah plastik ini sekaligus sebagai kampanye tentang pentingnya melakukan pemilahan sampah sebagai hulu dalam pengelolaan sampah yang baik di daerah.
Seusai senam sehat dan sosialisasi stunting bersama ibu-ibu, sesi selanjutnya yakni edukasi kewirausahaan kepada anak-anak muda. Griya Pradianzi selaku pembicara di sesi ini menyampaikan tentang kemandirian ekonomi dengan berwirausaha.
Perempuan yang juga caleg DPRD DIY dari Partai Gerindra ini juga menyampaikan tentang pentingnya mengurus izin usaha bagi UMKM. Sesi edukasi kewirausahaan ini kemudian ditutup dengan pemberian bantuan wirausaha sejumlah Rp 5 juta rupiah yang diserahkan langsung oleh Gracya Pradianza kepada kelompok usaha ternak lele di Kasihan Bantul. (*)
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: krjogja.com
Artikel Terkait
Tanda Alam Sebelum Raja Solo Wafat, Pohon Besar Tumbang di Pesanggrahan Langenharjo
Dosen Cantik di Jambi Tewas Diduga Diperkosa & Dibunuh Oknum Polisi, Mobil & Sepeda Motor Dibawa Kabur
Mahasiswa di Sibolga Tewas Dikeroyok Gara-gara Tidur di Masjid, Kepala Korban Dihantam Buah Kelapa
Isi Pertamax karena Takut Pertalite Bermasalah, Motor Warga Tuban Justru Jadi Tak Bertenaga