NARASIBARU.COM -Polisi menerjunkan 1.100 personel untuk mengamankan aksi buruh di Bundaran Patung Kuda Arjuna Wiwaha, Jakarta Pusat, Rabu (9/8).
Kapolres Metro Jakarta Pusat, Kombes Komarudin mengatakan, massa aksi hari ini diperkirakan berjumlah 3.000 orang.
"Kiranya masyarakat bisa menghindari jalur Merdeka Barat karena ada aktivitas bisa menggunakan Jalan Merdeka Selatan, Timur, dan juga Utara," jelas Komarudin.
Artikel Terkait
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Analisis & Daftar Tersangka Terbaru
Kontroversi Ijazah Jokowi: Rektor UGM Sebut 2 Tanggal Lulus Berbeda, Mana yang Benar?
Reshuffle Kabinet Prabowo: Strategi Lepas dari Geng Solo dan Bayang-Bayang Jokowi?
Reshuffle Kabinet Prabowo 2026: Menlu Retno Marsudi & Menko PMK Muhadjir Effendy Diganti?