NARASIBARU.COM -Pernyataan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto yang menyebut food estate merupakan proyek kejahatan lingkungan adalah benar adanya. Sebab, kerusakan alam di Kalimantan Timur akibat proyek food estate terjadi secara massal.
Demikian disampaikan Direktur Sabang Merauke Circle Syahganda Nainggolan, dalam sebuah podcast bersama Bambang Widjojanto bertajuk “Sekjen PDIP Sebut Prabowo Menyimpang Soal Food Estate” dikutip Sabtu (26/8).
Artikel Terkait
Ekonom Deteksi Rencana Jahat di Proyek Whoosh Bengkak 1,2 Miliar USD
Prabowo Tegaskan Whoosh Tidak Bermasalah, Negara Sanggup Bayar
Reaksi Jokowi Usai Tahu Logo Wajahnya Dibuang Ormas Projo
Soal Projo Merapat ke Gerindra, Pengamat Sebut Strategi Penyusupan Jokowi