Dia menjelaskan bahwa penggabungan dua nama ini, di mata publik, menciptakan persepsi kuat sebagai dwitunggal. Pamornya mirip dengan fenomena duet Susilo Bambang Yudhoyono-Jusuf Kalla (SBY-JK) di tahun 2004.
"Anies ya AHY, menjadi mantra yang selalu terucap ketika masyarakat membayangkan pasangan ideal untuk capres Anies Baswedan," terang dosen politik Umsida itu.
Survei ini digelar pada akhir Juni 2023 dan melibatkan 1.400 responden dari seluruh penjuru negeri, dengan metode stratified random sampling.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Gus Yahya Dikukuhkan Kembali sebagai Ketua Umum PBNU, Muktamar Ke-35 NU Dijadwalkan 2026
Kekeliruan Rektor UGM Soal Tanggal Lulus Jokowi: Fakta dan Kronologi Lengkap
TPUA Klaim Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis Resmi Bergabung dengan Kubu Jokowi
Desakan Copot Erick Thohir dari Menpora: Kinerja Kepemudaan Dipertanyakan, PP Himmah Soroti Indonesia Emas 2045