NARASIBARU.COM -Putri Presiden ke-4 RI Abdurrahman Wahid atau Gus Dur, Yenny Wahid, menyarankan bakal capres Koalisi Indonesia Maju (KIM) Prabowo Subianto, untuk memilih bakal cawapres yang mendampinginya di Pilpres 2024 berasal dari kaum muda.
Saran itu disampaikan Yenny saat jumpa pers seusai menggelar pertemuan dengan Prabowo di Rumah Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu malam (6/9).
“Untuk bacawapres, Pak Prabowo, saya berharap itu nanti menjadi representasi anak muda. Karena kita butuh itu. Anak-anak muda terwakili suaranya,” kata Yenny.
Artikel Terkait
Kontroversi Ijazah Jokowi: Rektor UGM Sebut 2 Tanggal Lulus Berbeda, Mana yang Benar?
Reshuffle Kabinet Prabowo: Strategi Lepas dari Geng Solo dan Bayang-Bayang Jokowi?
Reshuffle Kabinet Prabowo 2026: Menlu Retno Marsudi & Menko PMK Muhadjir Effendy Diganti?
Reshuffle Kabinet Prabowo: Calon Wamenkeu Juda Agung hingga Rotasi Menlu Sugiono