NARASIBARU.COM -Pimpinan partai politik Koalisi Indonesia Maju (KIM) bertemu Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), di kediaman Prabowo Subianto, Padepokan Garuda Yaksa Hambalang, Bogor, Jawa Barat, Minggu sore (17/9).
Wakil Ketua Umum (Waketum) PAN, Viva Yoga Mauladi, mengungkapkan hal itu kepada wartawan, saat meninggalkan acara pertemuan, karena ada kegiatan lain di depan kediaman Ketua Umum (Ketum) Partai Gerindra, Prabowo.
Artikel Terkait
Rocky Gerung: Jokowi Tak Bisa Tenang Sebelum Kasus Ijazah & Hukum Keluarga Terbukti
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Analisis & Daftar Tersangka Terbaru
Kontroversi Ijazah Jokowi: Rektor UGM Sebut 2 Tanggal Lulus Berbeda, Mana yang Benar?
Reshuffle Kabinet Prabowo: Strategi Lepas dari Geng Solo dan Bayang-Bayang Jokowi?