NARASIBARU.COM -Pernyataan bakal calon Presiden Koalisi Perubahan untuk Persatuan Anies Baswedan, soal proyek strategis nasional (PSN) rentan titipan, ditanggapi serius Partai Garuda.
Dikatakan Jurubicara Partai Garuda Teddy Gusnaidi, pernyataan Anies dalam satu acara itu, adalah bentuk kecemasan dari menurunnya elektabilitas dalam perjalanan menuju Pilpres 2024.
Diamati Teddy, elektabilitas Anies setidaknya terus mengalami penurunan setelah diumumkannya Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar sebagai bakal calon wakil presiden.
Artikel Terkait
Buku Gibran End Game, Wapres Tak Lulus SMA Akan Dibagikan ke Seluruh Anggota DPR dan DPD
Ahmad Khozinudin Tolak Perdamaian Kasus Ijazah Jokowi, Sebut Ada SOP Adu Domba dari Solo
Fahri Hamzah Sebut Gagasan Global South Anies Baswedan Sudah Lama Diomongkan Prabowo
PM Jepang Bubarkan DPR, Pemilu Sela 2026: Warganet RI Serukan Hal Sama