NARASIBARU.COM - Sekjen PKS Habib Aboe Bakar Al-Habsyi menyatakan Koalisi Perubahan akan melanjutkan program Ibu Kota Nusantara (IKN) apabila memenangkan Pemilu 2024.
"IKN perkembangannya positif karena sudah keluar biaya besar, karena itu sudah jadi undang-undang, maka kita akan tindak lanjuti dengan baik, tetapi evaluasi nanti menyusul," kata Aboe.
Habib Aboe mengatakan koalisi mereka nantinya akan mengevaluasi berbagai program yang sudah berjalan.
Artikel Terkait
Soal Projo Merapat ke Gerindra, Pengamat Sebut Strategi Penyusupan Jokowi
Budi Arie Sama Saja Bunuh Diri Masuk Gerindra
Momen Prabowo Tanya Budi Arie, PSI atau Gerindra Kau?
Jika Nekat Jadikan Gibran Cawapres 2029, Prof Ikrar Yakin Prabowo Pasti Keok, Ini Alasannya