NARASIBARU.COM, JAKARTA-- Relawan Untuk Majukan Indonesia (Rumi) menargetkan 500 ribu suara untuk memenangkan pasangan capres-cawapres nomor urut dua, Prabowo-Gibran.
Kornas Rumi, Raizal Arifin mengatakan, hal tersebut sebagai komitmen untuk menjadikan Prabowo presiden yang didampingi Gibran.
“Misi kami adalah Prabowo-Gibran menang besar, itu bukan sebatas slogan semata, tetapi sebuah komitmen kami untuk memenangkan Paslon 02 Prabowo-Gibran," kata Arifin dalam keterangannya, Senin (1/1/2024).
Arifin menargetkan 500 suara tersebut terbagi ke dalam enam provinsi besar di Indonesia.
Di antaranya, DKI Jakarta, Banten, Lampung, Sumatera Selatan (Sumsel), Sumatera Utara (Sumut) dan Jawa Barat (Jabar).
Artikel Terkait
Soal Projo Merapat ke Gerindra, Pengamat Sebut Strategi Penyusupan Jokowi
Budi Arie Sama Saja Bunuh Diri Masuk Gerindra
Momen Prabowo Tanya Budi Arie, PSI atau Gerindra Kau?
Jika Nekat Jadikan Gibran Cawapres 2029, Prof Ikrar Yakin Prabowo Pasti Keok, Ini Alasannya