Arus Bawa, Simpatisan PDI Perjuangan Lampung Mendukung Prabowo-Gibran di Pilpres 2024

- Rabu, 20 Desember 2023 | 15:30 WIB
Arus Bawa, Simpatisan PDI Perjuangan Lampung Mendukung Prabowo-Gibran di Pilpres 2024

Baca Juga: Skandal Penyalahgunaan Bantuan Beras, Oknum Kepala Kampung Banjar Agung Diduga Terlibat dalam Penerimaan CPP Tahun 2023

Ketua DPD Arus Bawah Jokowi Lampung, Dahlan Sulaiman, menegaskan bahwa konsolidasi ini murni berasal dari gerakan relawan Arus Bawah Jokowi di Lampung. Mereka merasa diabaikan oleh elit partai di Lampung dan tim pemenangan daerah Ganjar – Mahfud.

"Konsolidasi Arus Bawah Jokowi ini murni gerakan para relawan Jokowi di Lampung, bergerak secara gotong royong dan ikhlas untuk mendukung pasangan Prabowo – Gibran pada Pilpres 2024," tegas Dahlan.

Para relawan Arus Bawah Jokowi yang turut serta dalam konsolidasi ini melibatkan berbagai elemen masyarakat, termasuk petani, perempuan, dan generasi milenial. Mereka bersatu untuk mendukung pasangan Prabowo – Gibran dengan tekad kuat.

"Setelah konsolidasi ini, kita harus langsung bergerak hingga ke pelosok Lampung dan memenangkan Prabowo – Gibran satu putaran," tutup Dahlan. (Ris)

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: rumahberita.co.id


Halaman:

Komentar

Terpopuler