Budi lalu menjelaskan bahwa pihaknya berhasil melacak keberadaan pria tersebut dan mendapatkan titik lokasi.
Alhasil, siswi SD tersebut ditemukan di sebuah apartemen di Kota Bandung.
Budi juga menegaskan bahwa saat ditemukan, kondisi siswi kelas 6 SD itu dalam keadaan selamat.
"Kemudian, tinggal di beberapa tempat di apartemen di Kota Bandung," terangnya.
Sebagai informasi, siswi SD tersebut dilaporkan tak pulang ke rumah usai berpamitan untuk berangkat ke sekolah.
Baca Juga: Film Power Rangers Tayang di Bioskop Trans TV Malam ini, Cek Sinopsisnya
Pihak keluarga yang khawatir lalu melakukan pencarian namun tak kunjung ditemukan.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kabarfajar.com
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
MBG di Boyolali Disabotase: Ratusan Paket Ditarik, Ada Orang Asing Masuk Kelas!
Biar Bosmu Tahu! Viral Bobby Nasution Razia Truk Pelat Aceh di Sumut Demi Kejar PAD Triliunan
VIRAL Kain Kafan dan Kerangka Manusia Berserakan di Area Proyek Tangerang
Fakta-Fakta Kesiapan IKN Jadi Ibu Kota Politik 2028, Cuma Cuap-Cuap Belaka?