Sedangkan materi adalah materi umum diantaranya matematika,wawasan kebangsaan, agama dan keahlian computer.
“Untuk proses uji perangkat desa melalui Computer Asisted Test (CAT) bekerja sama dengan Universtas Islam Malang (Unisma). Untuk peraih nilai tertinggi mereka yang berhak mengisi perangkat desa,” jelasnya.
Baca Juga: KPU Ponorogo Gelar Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara Untuk Pemilu 2024
Agus Tjahyono Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintah Desa (DPMPD) Kabupaten Kediri mengatakan proses uji perangkat desa ini murni pihak desa sebagai penyelenggara. Pemkab Kediri tidak campur tangan dalam kegiatan ini.
“Pemkab Kediri hanya bertindak melakukan pembinaan dan pengawasan tanpa adanya campur tangan. Kita berharap dari hasil uji tes ini mendapatkan perangkat desa yang benar berkualitas dan SDM yang mumpuni,” ujarnya.
Reporter Bakti Wijayanto
Editor Achmad Saichu
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: koranmemo.com
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
MBG di Boyolali Disabotase: Ratusan Paket Ditarik, Ada Orang Asing Masuk Kelas!
Biar Bosmu Tahu! Viral Bobby Nasution Razia Truk Pelat Aceh di Sumut Demi Kejar PAD Triliunan
VIRAL Kain Kafan dan Kerangka Manusia Berserakan di Area Proyek Tangerang
Fakta-Fakta Kesiapan IKN Jadi Ibu Kota Politik 2028, Cuma Cuap-Cuap Belaka?