RadarJombang.id – Guru TPQ di Kabupaten Jombang bisa tersenyum lega.
Tahun ini, insentif untuk guru TPQ dari Pemkab Jombang kembali diberikan.
Nilainya sama seperti tahun lalu, Rp 600 ribu per orang per tahun.
Baca Juga: 6.510 Guru TPQ di Jombang Dapat Insentif Sejak Bupati Mundjidah Menjabat
’’Tahun ini kita berikan lagi, tidak ada perubahan. Sama dengan tahun lalu,’’ kata Plt Kabag Kesra Setdakab Jombang, Imron, Kamis (11/1).
Saat ini, pihaknya sedang melakukan pendataan. Terkait jumlah guru TPQ yang masih aktif mengajar dan menerima insentif.
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
MBG di Boyolali Disabotase: Ratusan Paket Ditarik, Ada Orang Asing Masuk Kelas!
Biar Bosmu Tahu! Viral Bobby Nasution Razia Truk Pelat Aceh di Sumut Demi Kejar PAD Triliunan
VIRAL Kain Kafan dan Kerangka Manusia Berserakan di Area Proyek Tangerang
Fakta-Fakta Kesiapan IKN Jadi Ibu Kota Politik 2028, Cuma Cuap-Cuap Belaka?